Aula Kalurahan Gadingsari Menjadi Lokasi Penyaluran BLTS Kesra Tahun 2025

Administrator 26 November 2025 11:45:47 WIB

GadingsariNews - Aula Kalurahan Gadingsari pada Rabu (26/11/2025) menjadi tempat pelaksanaan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Sementara Kesejahteraan Rakyat (BLTS Kesra) Tahun 2025. Kegiatan dimulai pukul 08.00 WIB hingga selesai dengan melibatkan penerima manfaat dari dua kalurahan, yaitu Kalurahan Gadingsari dan Kalurahan Murtigading.

Pelaksanaan penyaluran berlangsung tertib dan teratur, dengan pendampingan dari  petugas terkait. Warga yang masuk dalam daftar penerima hadir sesuai jadwal yang telah ditentukan untuk menghindari penumpukan antrean dan memastikan proses berjalan lancar.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License