Alur Pembuatan Konten dan Berita

Administrator, 13 Agustus 2024 13:08:47 WIB

Gadingsari- Dalam era digitalisasi saat ini membuat konten atau Berita sangat penting untuk meraih kesuksesan dalam berbagai hal , terus Bagaimana cara membuat konten berkualitas dan menarik perhatian banyak pengunjung? Pertanyaan ini sering muncul di benak seorang penulis konten atau bahkan pembuat konten.

Artikel Terkini

  • Musyawarah Kalurahan Penetapan Rencana Kerja Pemerintah Kalurahan Gadingsari 2025

    27 September 2024 09:37:37 WIB Administrator
    Musyawarah Kalurahan Penetapan Rencana Kerja Pemerintah Kalurahan Gadingsari 2025
    Gadingsari, Sanden, Bantul - Pada hari Senin, 7 Oktober 2024 Pemerintahan Kalurahan Gadingsari telah melaksanakan Konsultasi Publik Raperkal APBKal Perubahan Tahun 2024 di Kalurahan Gadingsari. Kegiatan yang dilakukan di Balai Desa Kalurahan Gadingsari ini dihadiri oleh Lurah Kalurahan Gadingsari be... ..selengkapnya

  • Pelantikan Dukuh Wonorejo I DK. XIV, "Panji Ahmad Nur"

    23 September 2024 09:07:06 WIB Administrator
    Pelantikan Dukuh Wonorejo I DK. XIV,
    Gadingsari - Kamis (19/9/2024) Kalurahan Gadingsari, tepatnya di Gedung Kaca Kalurahan Gadingsari, telah dilaksanakan acara pelantikan Dukuh Wonorejo, DK. XIV, Panji Ahmad Nur. Acara yang berlangsung meriah ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk Widodo, S.Pd., M.Pd. selaku Lurah Gadingsari, Pane... ..selengkapnya

  • PENYALURAN BLT DD SEPTEMBER TAHUN 2024

    23 September 2024 09:07:01 WIB Administrator
    PENYALURAN BLT DD SEPTEMBER TAHUN 2024
    Gadingsari - Jumat (13/9/2024) bertempat di Balai Kalurahan Gadingsari, dilaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) untuk bulan September. Bantuan sosial ini diberikan kepada 42 warga Gadingsari yang terdaftar sebagai penerima manfaat. Setiap orang menerima nominal sebesar Rp... ..selengkapnya

  • PENILAIAN KUNJUNGAN LAPANGAN LOMBA LPMK TINGKAT DIY TAHUN 2024

    11 September 2024 09:17:01 WIB Administrator
    PENILAIAN KUNJUNGAN LAPANGAN LOMBA LPMK TINGKAT DIY TAHUN 2024
    Gadingsari - Kamis (5/9/2024) Kalurahan Gadingsari menjadi tuan rumah dalam penilaian lomba Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kalurahan (LPMK) mewakili Kabupaten Bantul untuk maju ke tingkat provinsi. Acara ini berlangsung dari pukul 08.30 hingga 15.00 dan dimulai dengan pembukaan yang diikuti sambuta... ..selengkapnya

  • PENYERAHAN SK PEMBERHENTIAN DUKUH WONOREJO I

    11 September 2024 09:12:33 WIB Administrator
    PENYERAHAN SK PEMBERHENTIAN DUKUH WONOREJO I
    Gadingsari - Senin (2/9/2024) Bertempat di Pendopo Kalurahan Gadingsari, telah dilaksanakan kegiatan penting yakni Sosialisasi Polda DIY dan penyerahan SK pemberhentian Dukuh Wonorejo 1. Kegiatan ini dihadiri oleh Widodo, S.Pd selaku Lurah Gadingsari, Ketua TP PKK (Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kes... ..selengkapnya

PENGUMUMAN PEMBAYARAN PBB

Pengumuman untuk warga Kalurahan Gadingsari diharapkan segera membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB-P2)sebelum jatuh tempo pada tanggal 31 Juli 2024.

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung