Berita Desa
-
Gerakan Menanam Pohon
23 Desember 2019 11:47:34 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Jumat (6/12) Ketua dan Anggota FPRB Desa Gadingsari mengikuti Gerakan menanam pohon yang diadakan oleh BPBD Kabupaten Bantul. Acara ini diadakan di Kawasan Pantai Goa Cemara. dihadiri oleh BUpati Bantul, Kepala BPBD dan FPRB se- Kabupaten Bantul. ..selengkapnya
-
Pemeriksaan IVA Desa Gadingasri
23 Desember 2019 11:34:27 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Jumat (20/12) acara ini dilaksanakan oleh Pemerintah Desa Gadingsari, bertempat di Puskesmas Pembantu yang berlokasi di komplek perkantoran Desa Gadingsari. Pelaksanaan pemeriksaan ini dibantu oleh Petugas Puskemas Sanden. Sedangkan peserta pemeriksaan IVA ini adalah ibu-ibu warga Desa ..selengkapnya
-
Senam Bersama Memperingati Hari Ibu
23 Desember 2019 11:24:05 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Jumat (20/12) bertempat di Halaman Kantor Desa Gadingsari, senam dimulai pada pukul 07.30 WIB. Acara dihadiri oleh Camat Sanden beserta FORKOMPIMCAM, Pamong Desa Gadingsari, Dukuh, serta Ibu-Ibu PKK dan kader Kesehatan se-Desa Gadingsari. Sebagai instruktur dalam senam bersama ..selengkapnya
-
KONSUL PUBLIK RAPERDES APBDES TA 2020
20 Desember 2019 08:53:18 WIBGadingsariNews - KAMIS (19/12) bertempat di Aula Desa Gadingsari pukul 20.00 WIB dilaksanakan Konsul Publik Raperdes APBDES Tahun Anggaran 2020. Pada acara ini turut dihadiri oleh Kasi Pemerintahan Kecamatan Sanden, Pamong Desa dan Dukuh, BPD, LPMD serta Tokoh Masyarakat. Dalam pelaksanaannya berjalan ..selengkapnya
-
Sosialisasi Daerah Pergaraman
25 November 2019 12:59:40 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Rabu (13/11) bertempat di Aula Desa Gadingsari lt.2 diadakan Sosialiasasi Daerah Pergaraman. Hadir calam acara ini adalah Warga Dusun Wonoroto, Lurah Desa Gadingsari beserta pamong dan Dukuh ..selengkapnya
-
FPRB Desa Gadingsari Melaksanakan Bersih Jalan
25 November 2019 12:55:34 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Kamis (14/11) berkumpul di Halaman Kantor Desa Gadingsari diadakan Apel bersama Anggota FPRB, Camat Sanden, Lurah Desaa Gadingsari. Setelah apel dilaksanakan dilanjutkan dengan bersih jalan sekitar area Desa Gadingsari. Bersih jalan ini bertujuang untuk menghilangkan hal - hal yang dapat ..selengkapnya
-
SENAM BERSAMA LINTAS SEKTOR
25 November 2019 12:49:27 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Jumat (08/11) bertempat di halaman Desa Gadingsari dilaksanakan Senam Bersama Lintas Sektor Kecamatan Sanden. Acara dimulai pada pukul 07.15 WIB. Hadir dalam Senam bersama ini Camat Sanden beserta jajaran FORKOMPIMCAM Sanden. ..selengkapnya
-
LOMBA TPA DESA GADINGSARI
25 November 2019 12:45:15 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Rabu (13/11) Bertempat di aula Desa Gadingsari pada pukul 13.00 WIB dimulai Lomba TPA se-Desa Gadingsari. Lomba yang dilaksanakan dalam Lomba TPA ini adalah Lomba Adzan, Lomba Sholat dan Lomba Hafalan Al-Quran. Umur peserta lomba adalah 7 tahun s.d. 12 tahun atau setara kelas 1-6 ..selengkapnya
PENGUMUMAN PEMBAYARAN PBB
Pengumuman untuk warga Kalurahan Gadingsari diharapkan segera membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB-P2)sebelum jatuh tempo pada tanggal 31 Juni 2025.
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Administrasi Kependudukan Bertema “Pemutakhiran Data Kependudukan” di Grha Jaladri
- Transparansi Anggaran sebagai Wujud Akuntabilitas dan Pelayanan kepada Masyarakat
- Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2026
- Sosialisasi Pergub DIY Nomor 12 Tahun 2025: LPMKal Kalurahan Gadingsari Resmi Bertransformasi Menjad
- Penyuluhan Hukum "Menciptakan Migrasi Aman bagi Pekerja Migran Indonesia"
- Informasi Lowongan BeautyLux dan Real-English
- Informasi Lowongan Manna Kampus (Event Lebaran)











