Alur Pembuatan Konten dan Berita

Administrator, 13 Agustus 2024 13:08:47 WIB

Gadingsari- Dalam era digitalisasi saat ini membuat konten atau Berita sangat penting untuk meraih kesuksesan dalam berbagai hal , terus Bagaimana cara membuat konten berkualitas dan menarik perhatian banyak pengunjung? Pertanyaan ini sering muncul di benak seorang penulis konten atau bahkan pembuat konten.

Artikel Terkini

  • Verifikasi Lapangan Usulan PIK

    19 Januari 2023 10:50:06 WIB Administrator
    Verifikasi Lapangan Usulan PIK
    GadingsariNews - Rabu (18/01/2023) Carik, Ulu-ulu dan Staf Kalurahan Gadingsari mengikuti kegiatan verifikasi lapangan usulan Pagu Indikatif Kecamatan (PIK) untuk Tahun Anggaran 2024. Kegiatan juga didampingi oleh Tim Kapanewon Sanden.... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Ketenagakerjaan

    19 Januari 2023 10:49:32 WIB Administrator
    Sosialisasi Ketenagakerjaan
    GadingsariNews - Kamis (19/01/2023) di Aula Kalurahan Gadingsari Lantai 2 dilaksanakan Kegiatan Sosialisasi Ketenagakerjaan oleh Dinas Ketenagakerjaan Kab Bantul. Kegiatan dihadiri oleh DPRD Bantul, Bapak H. Sadji. Narasumber dari Dinas Tenaga Kerja Kab. Bantul yang menyampaikan informasi pekerjaan ... ..selengkapnya

  • Pengukuhan PKK dan BUMKal Gadingsari

    19 Januari 2023 10:48:41 WIB Administrator
    Pengukuhan PKK dan BUMKal Gadingsari
    GadingsariNews - Rabu (18/01/2023) di Aula Kalurahan Gadingsari dilaksanakan Pengukuhan PKK Kalurahan Gadingsari dan BUMKal Gadingsari. Kegiatan dihadiri oleh Panewu Sanden, Ketua TP PKK Kapanewon Sanden, Bhabinkamtibmas, Babinsa, Ketua Bamuskal, Lurah, Pengurus PKK dan Pengurus BUMKal. Pengukuhan d... ..selengkapnya

  • Sepeda Bersama Kapanewon Sanden

    19 Januari 2023 10:47:56 WIB Administrator
    Sepeda Bersama Kapanewon Sanden
    GadingsariNews - Jumat (13/01/2023) Lurah dan Pamong Gadingsari mengikuti kegiatan gowes yang diladakan oleh Kapanewon Sanden. Kegiatan diikuti oleh Ibu Bupati, Forkompinkap Sanden dan staf, Lurah se-Kapanaewon Sanden.... ..selengkapnya

  • Kalurahan Gadingsari Study Tiru ke Lumbung Mataraman Kalurahan Bendung, Semin, Gunungkidul

    24 Desember 2022 20:19:44 WIB Administrator
    Kalurahan Gadingsari Study Tiru ke Lumbung Mataraman Kalurahan Bendung, Semin, Gunungkidul
    GadingsariNews - Sabtu (24/12/2022) pukul 11.00 WIB Kalurahan Gadingsari melaksanakan kegiatan Study Tiru ke Lumbung Mataraman Kalurahan Bendung Kapanewon Semin Kabupaten Gunung Kidul. Rombongan diterima oleh Lurah Bendung, Ketu Bamuskal, PPL, Ketua Gapoktan Bendung dan Pamong Kalurahan Bendung. Keg... ..selengkapnya

PENGUMUMAN PEMBAYARAN PBB

Pengumuman untuk warga Kalurahan Gadingsari diharapkan segera membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB-P2)sebelum jatuh tempo pada tanggal 31 Juli 2024.

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung