Berita Desa
-
Deteksi Tumbuh Kembang Balita (DTKB) di TK Pertiwi 12
19 September 2018 12:52:24 WIBGadingsariNews-Rabu(19/09/18) Usia dini menjadi rentan akan penyakit.Jika tidak dirawat dan diperhatikan, apalagi jika anak-anak sudah memasuki usia sekolah dan bermain. Guna mengetahui pertumbuhan dan perkembangan Anak Usia Dini di Kecamatan Sanden, Puskesmas Sanden melakukan screening DTKB dan pemberian ..selengkapnya
-
PSN Dusun Dayu
17 September 2018 09:47:19 WIB Niken RahmawatiGadingsariNews - Jumat (14/9) Bertempat di rumah Dukuh Dayu, Bapak Suyanta, petugas PSN lintas sektor Kecamatan Sanden berkumpul untuk kemudian berkeliling ke rumah warga untuk memeriksa jentik jentik nyamuk. Kegiatan dimulai pada pukul 08.00 WIB. Dengan mengelilingi wilayah Dusun Dayu didampingi ..selengkapnya
-
Murid Taman Kanak-kanak Pertiwi 12 Melaksanakan Jalan Sehat
15 September 2018 13:54:48 WIBSabtu, (15/09) pukul 08.00 WIB anak-anak Taman Kanak-kanak Pertiwi 12 berkeliling kampung mengikuti kegiatan jalan sehat yang diadakan oleh sekolah di dampingi guru-guru. Jumlah peserta sekitar 30 anak terdiri dari murid Kelompok A dan murid Kelompok B. Kegiatan jalan sehat ini untuk pertama kalinya ..selengkapnya
-
Pertemuan sub ppkbd dan ppkbd kring utara
15 September 2018 09:57:31 WIBKetalo,bertempat dirumah ibu surati dusun ketalo kemarin jumat 14 september 2018 diadakan pertemuan rutin kader bbpkbd dan sub ppkbd kring utara desa gadingsari.di desa gadingsari terdapat 2 kring yaitu kring utaradan selatan.untuk krig utara terdiri dari dusun dayu,kenteng,ketalo,klatak,sorobayan,soka. ..selengkapnya
-
PSN DUSUN KENTENG
14 September 2018 13:24:12 WIBKenteng,14/9/18 dusun kenteng menerima kujungan petugas psn gabungan dari puskesmas,kelurahan,serta kecamatan. Berjumlah 11 petugas turun kelapangan langsung untuk pemeriksaan jentik berkala. Di dusun kenteng terdiri dari 6 rt.setiap rt diambil sampel 10 rumah untuk dperiksa kbersihan kamar mandi,wc,tempayan ..selengkapnya
-
Kegiatan Jamaah Masjid Al-Qiyamu Buyutan Menyongsong Tahun Baru Hijriyah
12 September 2018 09:47:01 WIB Niken RahmawatiSenin (10/9) bertempat di Masjid Al-Qiyamu Buyutan, diadakan pengajian menyongsong pergantian Tahun Baru Hijriyah dengan tadarus 30 Juz dalam waktu semalam. Kegiatan ini diadakan oleh Takmir Masjid Al-Qiyamu Buyutan, dihadiri oleh Ketua dan Pengurus Takmir Masjid Al-Qiyamu, Penasehat dan sesepuh Takmir ..selengkapnya
-
Tadarus Al-Quran menyambut tahun baru islam
11 September 2018 17:26:48 WIBTakmir masjid Al-Qiyamu mengadakan pengajian yang berupa tadarus Al-Quran 30 juz dalam waktu semalam.kegiatan bertempat di masjid Al-Qiyamu.kegiatan dilaksanakan dengan tujuan memperingati malam pergantian tahun islam.dari tahun 1439 ke tahun 1440 H. Kegiatan dilaksanakan pada hari senin 10 september ..selengkapnya
-
Bantul TV Siap Menerima Video dari OPD, Pelajar dan Masyarakat Bantul
10 September 2018 11:13:52 WIB Niken RahmawatiBupati Bantul Suharsono telah secara resmi melaunching media informasi baru berbasis web Selasa 28 Agustus 2018 di KJ Hotel Yogyakarta, yakni BantulTV, kami siap menerima kiriman video dari OPD, Pelajar/Mahasiswa dan masyarakat umum dengan ketentuan sebagai berikut : 1. Pengirim adaalah warga ..selengkapnya
PENGUMUMAN PEMBAYARAN PBB
Pengumuman untuk warga Kalurahan Gadingsari diharapkan segera membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB-P2)sebelum jatuh tempo pada tanggal 31 Juni 2025.
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Administrasi Kependudukan Bertema “Pemutakhiran Data Kependudukan” di Grha Jaladri
- Transparansi Anggaran sebagai Wujud Akuntabilitas dan Pelayanan kepada Masyarakat
- Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2026
- Sosialisasi Pergub DIY Nomor 12 Tahun 2025: LPMKal Kalurahan Gadingsari Resmi Bertransformasi Menjad
- Penyuluhan Hukum "Menciptakan Migrasi Aman bagi Pekerja Migran Indonesia"
- Informasi Lowongan BeautyLux dan Real-English
- Informasi Lowongan Manna Kampus (Event Lebaran)










