Berita Desa

  • Monev Stunting

    19 November 2025 09:58:49 WIB Administrator
    Monev Stunting
    GadingsariNews - Kapanewon Sanden melaksanakan kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Stunting pada Rabu, 19 November 2025. Kegiatan ini berlangsung sebagai upaya berkelanjutan dalam menekan angka stunting serta meningkatkan kualitas layanan bagi balita dan keluarga berisiko. Melalui kegiatan Monev ..selengkapnya

  • Rapat Koordinasi Penyaluran Bantuan Pangan untuk periode Oktober dan November Tahun 2025

    19 November 2025 09:56:45 WIB Administrator
    Rapat Koordinasi Penyaluran Bantuan Pangan untuk periode Oktober dan November Tahun 2025
    GadingsariNews - Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian  Bantul menggelar Rapat Koordinasi Penyaluran Bantuan Pangan untuk periode Oktober dan November Tahun 2025 pada Rabu, 19 November 2025, bertempat di Waroeng Omah Sawah. Kegiatan ini dihadiri oleh Kamituwa serta perangkat terkait yang berperan ..selengkapnya

  • Posyandu Balita Dusun Tegesan

    19 November 2025 09:52:08 WIB Administrator
    Posyandu Balita Dusun Tegesan
    GadingsariNews - Kegiatan Posyandu Balita kembali dilaksanakan di Dusun Tegesan pada Sabtu (8/11/2025). Kegiatan rutin ini diikuti oleh para balita dan orang tua setempat, dengan dukungan penuh dari Puskesmas, Dukuh Tegesan, serta para kader kesehatan. Pelaksanaan posyandu meliputi penimbangan balita, ..selengkapnya

  • Pamong Gadingsari Ikuti Upacara Hari Pahlawan di Kapanewon Sanden

    19 November 2025 09:49:45 WIB Administrator
    Pamong Gadingsari Ikuti Upacara Hari Pahlawan di Kapanewon Sanden
    GadingsariNews - Pamong Kalurahan Gadingsari turut menghadiri Upacara Peringatan Hari Pahlawan pada Senin, 10 November 2025. Upacara berlangsung khidmat dengan Danramil setempat bertindak sebagai pembina upacara. Kegiatan dimulai pada pukul 07.00 WIB dan diikuti oleh unsur pemerintahan kalurahan, lembaga ..selengkapnya

  • Sosialisasi Edukasi Core Tax Tahun 2025

    19 November 2025 09:47:16 WIB Administrator
    Sosialisasi Edukasi Core Tax Tahun 2025
    GadingsariNews - Pemerintah Kalurahan Gadingsari menghadiri kegiatan Sosialisasi Edukasi Core Tax tahun 2025 sebagai upaya meningkatkan pemahaman aparatur mengenai sistem perpajakan yang terintegrasi dan berbasis digital. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 13 November 2025. Acara sosialisasi dihadiri ..selengkapnya

  • Indeks Layanan Primer di Dusun Klatak

    19 November 2025 09:44:09 WIB Administrator
    Indeks Layanan Primer di Dusun Klatak
    Gadingsari News - Sabtu (15/11/2025) Pemerintah Kalurahan Gadingsari bersama Puskesmas setempat melaksanakan kegiatan Indeks Layanan Primer (ILP) di Dusun Klatak. Kegiatan ini bertujuan untuk menilai serta meningkatkan kualitas layanan kesehatan dasar di tingkat dusun, sekaligus memastikan keterlibatan ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Fasilitas Umum Dusun Wonoroto

    19 November 2025 09:40:55 WIB Administrator
    Sosialisasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Fasilitas Umum Dusun Wonoroto
    GadingsariNews — Selasa (18/11/2025)Pemerintah Kalurahan Gadingsari melalui Tim Pengelolaan Lingkungan hidup melaksanakan kegiatan Sosialisasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Fasilitas Umum bertempat di Balai Dusun Wonoroto. Kegiatan ini diikuti oleh warga setempat, tokoh masyarakat, serta ..selengkapnya

  • Indeks Layanan Primer di Dusun Nanggulan

    19 November 2025 09:09:57 WIB Administrator
    Indeks Layanan Primer di Dusun Nanggulan
    GadingsariNews — Dusun Nanggulan hari ini (Rabu/19 November 2025) menjadi lokasi pelaksanaan kegiatan Indeks Layanan Primer (ILP) yang diselenggarakan oleh Puskesmas bersama unsur pemerintah desa dan kader kesehatan. Kegiatan ini bertujuan untuk mengukur kualitas layanan kesehatan primer di ..selengkapnya